Hero

Ikhtisar Statistik JII dan ISSI 27 September 2016: Duo Indeks Syariah Ungguli IHSG

Syariahsaham.com, CIANJUR -- Pada perdagangan Selasa (27/9), Jakarta Islamic Index (JII) ditutup menguat 11,17 poin atau 1,51% ke level 752,50. 

Sementara itu, Indonesia Sharia Stock Index (ISSI) juga berakhir di zona hijau dengan kenaikan 2,23 poin atau 1,27% ke level 178.25.

Per 27 September kemarin, kapitalisasi pasar ISSI yang memuat 311 saham berada di angka Rp 3.269,0 triliun atau 55,9% dari total kapitalisasi saham-saham yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. 
 
Sedangkan saham-saham yang masuk perhitungan JII memiliki total kapitalisasi sebesar Rp 2.193,0 triliun atau 37,5% dari total kapitalisasi.
 
Berikut ini ikhtisar statistik ISSI dan JII pada penutupan perdagangan Selasa (27/9):

Kenaikan dua indeks syariah ini sejalan dengan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang menguat ke level 5.419,60 atau naik 67,46 poin (1,26%).

Untuk berlangganan, silakan masukkan email:

0 Response to " Ikhtisar Statistik JII dan ISSI 27 September 2016: Duo Indeks Syariah Ungguli IHSG "

Posting Komentar