Syariahsaham.Com, CIANJUR -- Setelah whatsapp, kini telegram menjadi favorit baru dalam dunia instant messaging.
Tak terkecuali di dunia saham, aplikasi telegram mulai dipilih sebagai alternatif forum diskusi dua arah melalui grup, maupun satu arah via channel.
Berikut ini tabel grup dan channel telegram tentang saham yang belakangan populer di kalangan para trader dan investor saham:
Bagi teman-teman yang menemukan channel atau grup telegram saham dengan jumlah member lebih banyak dari yang tercantum di atas, silakan tuliskan di kolom komentar!
Terima kasih
------------
Bagi yang ingin bergabung dengan grup telegram Syariah Saham, silakan klik tautan berikut ini:
Sebelum bergabung dengan grup di atas, pastikan dalam perangkat teman-teman sudah terinstall aplikasi Telegram!
Aplikasi Telegram ini bisa diinstall untuk platform Android, iPhone, iPad, WP, web version, PC, Max, dan Linux. Info selengkapnya, silakan klik https://telegram.org/!
Telegram.me/ypcommunity kayanya udah 1500 follower
BalasHapusterima kasih mas, sudah saya tambahkan di tabel ..
HapusTelegram.me/swingtraderindonesia 800 follower, SP nya bagus, akurat juga
BalasHapussip, sudah ditambahkan .. makasih ya
HapusMang Amsi, Daewoo's Channel jg sudah lebih dr 1700 member. Telegram.me/DaewooChannel
BalasHapusTq
sudah saya update mas.. makasih ya
Hapus